Syafrudin Syafe'i

(Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini)
Wali Kota Serang ke-3Masa jabatan
5 Desember 2018 – 5 Desember 2023PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko WidodoGubernurRatu Atut Chosiyah
Rano Karno
Wahidin HalimWali Kota Serang|WakilSubadri Ushuludin
Sebelum
Pendahulu
Tubagus Haerul Jaman
Pengganti
Yedi Rahmat (pj)
Sebelum
Informasi pribadiLahir9 Januari 1963 (umur 61)
Serang, Jawa Barat, IndonesiaKebangsaanIndonesiaPartai politikPANSuami/istriHj. Ade JumaiahAnak5Alma materUniversitas Islam Syekh Yusuf TangerangProfesiPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Dr. H. Syafrudin, S.Sos., M.Si. (lahir 9 Januari 1963) adalah Wali Kota Serang yang menjabat sejak 5 Desember 2018 hingga 5 Desember 2023. Syafrudin merupakan alumni STIA Maulana Yusuf, Serang. Sebelumnya ia adalah seorang birokrat yang memulai kariernya sebagai seorang guru SD Pulau Ampel sejak 1982. Setelah menitih karier cukup panjang sebagai birokrat, Syafrudin bersama Subadri Ushuludin berhasil memenangkan Pilkada Kota Serang 2017. Selain sebagai Walikota Serang, Syafrudin juga bergiat sebagai pelaku seni budaya. Saat ini dirinya menjabat sebagai Ketua Umum DPP Pencat Silat Bandrong.

Kehidupan pribadi

Syafrudin sebelum menjadi birokrat adalah seorang guru SD. Ia menikah dengan Ade Jumaiah dan telah dianugehai lima anak. Yakni, Engka Bela Restu, Sandy Bela Sakti, Sofa Bela Mulia, Bangkit Bela Setia dan Tiara Putry Bakti.

Riwayat pendidikan

Riwayat jabatan

Riwayat organisasi

Referensi

Pranala luar

Jabatan politik
Didahului oleh:
Bunyamin
Wali Kota Serang
2011–2018
Diteruskan oleh:
Sulhi Choir (Plt.)
Ade Aryanto (Pj.)
Jabatan baru Wakil Wali Kota Serang
2008–2011
Jabatan lowong
Selanjutnya dijabat oleh
Sulhi Choir