Partai Demokrat Liberal Rusia

    Emas dan biru (resmi)
  Biru terang (kebiasaan)Kursi dalam Dewan Federasi
3 / 178
[13]Kursi di Duma Negara
21 / 450
Gubernur
1 / 85
Kursi dalam Parlemen Regional
236 / 3.928
BenderaSitus webwww.ldpr.ru

Partai Demokrat Liberal Rusia (bahasa Rusia: Либерально-демократическая партия РоссииLiberal'no-demokraticheskaya partiya Rossii, disingkat LDPR (ЛДПР)) adalah sebuah partai politik berhaluan kanan jauh di Federasi Rusia. Vladimir Zhirinovsky telah memimpin partai tersebut sejak pembentukannya sampai kematiannya pada April 2022.

Partai ini menentang komunisme dan kapitalisme neoliberal pada era 1990an, partai tersebut meraih kesuksesan besar dalam pemilihan Duma Rusia 1993. Dalam pemilihan pada 2007, partai tersebut meraih 8.14% dari jumlah suara, memberikannya 40 dari 450 kursi dalam Duma Negara. Dalam pemilihan 2011, persentase mereka naik menjadi 11.4%.

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "Алехей Диденко назначен первым замруководителя Центрального аппарата ЛДПР". 
  2. ^ White, Stephen (2005). "The Political Parties". Dalam White, Gitelman, Sakwa. Developments in Russian Politics. 6. Duke University Press. ISBN 0-8223-3522-0. Pemeliharaan CS1: Menggunakan parameter penyunting (link)
  3. ^ RussiaprofileDiarsipkan 20 Januari 2011 di Wayback Machine.
  4. ^ (Rusia) Партия — ЛДПР // архивировано 06.03.2019
  5. ^ http://www.twq.com/12winter/docs/12winter_Kuchins_Zevelev.pdf (PDF) [pranala nonaktif]
  6. ^ Allah's Mountains. Diakses tanggal 16 Maret 2015. 
  7. ^ Wolfram Nordsieck. "Parties and Elections in Europe". Diakses tanggal 16 Maret 2015. 
  8. ^ "Ultranationalists Move to Slap Fines on Use of Foreign Words". 21 Februari 2013. 
  9. ^ Russian Government and Politics.
  10. ^ Revolution Stalled: The Political Limits of the Internet in the Post-Soviet Sphere
  11. ^ Colton, Timothy J.; Hough, Jerry F. (1 December 2010). Growing Pains: Russian Democracy and the Election of 1993 (dalam bahasa Inggris). Brookings Institution Press. ISBN 9780815715009. Diakses tanggal 3 September 2019. 
  12. ^ (Inggris) "Politics of Russia".
  13. ^ Anggota Dewan Federasi Partai Demokrat Liberal

Pranala luar

  • Situs Web Resmi (Rusia)
  • Political Program LDPR
  • Zhirinovsky's 2007 political manifesto (Inggris) (Rusia)
  • Situs Web Non-Resmi (Rusia)
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Israel
Lain-lain
  • SUDOC (Prancis)
    • 1