Octavio Paz

Octavio Paz
Berkas:Octavio Paz.gif
LahirOctavio Paz Lozano
(1914-03-31)31 Maret 1914
Meksiko
Meninggal19 April 1998(1998-04-19) (umur 84)
Meksiko
PekerjaanPenulis, Penyair, Diplomat
KebangsaanMeksiko
Periode1931–1965
Aliran sastraSurealisme, Eksistensialisme
PenghargaanPenghargaan Nobel Kesusastraan
1990

Octavio Paz Lozano (31 Maret 1914 – 19 April 1998) adalah seorang penulis, penyair dan diplomat dari Meksiko. Ia mendapatkan Penghargaan Internasional Neustadt Kesusastraan pada tahun 1982 dan Penghargaan Nobel Kesusastraan pada tahun 1990.

Masa Kecil

Ia mulai bersentuhan dengan dunia sastra berkat pengaruh kakeknya yang memiliki koleksi buku demikian lengkap di perpustakaannya. Perpustakaan itu memuat sebagian besar koleksi sastra klasik Meksiko dan Eropa.

Penghargaan

  • Penghargaan Nobel Kesusastraan
  • Peace Prize of the German Book Trade
  • Penghargaan Cervantes
  • Penghargaan National Literature (Meksiko)
  • Premio Mondello (Palermo, Italy)
  • Penghargaan Alfonso Reyes
  • Penghargaan Internasional Neustadt Kesusastraan
  • Penghargaan Jerusalem
  • Penghargaan Menendez y Pelayo
  • Penghargaan Alexis de Tocqueville
  • Penghargaan Xavier Villaurrutia
  • Doctor Honoris Causa (Harvard)
  • Doctor Honoris Causa (National Autonomous University of Meksiko)

Referensi

Pranala luar

  • Nobel museum biography and list of works Diarsipkan 2001-12-04 di Wayback Machine.
  • Boletin Octavio Paz Diarsipkan 2007-03-03 di Wayback Machine.
  • "Octavio Paz" The Art of Poetry No. 42 Summer 1991 The Paris Review
  • Nobel lecture
  • Recorded in Washington D.C. on October 18, 1988. Video (1 Hr)
  • Pegasos biography Diarsipkan 2005-10-25 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Penerima Penghargaan Nobel dalam Bidang Sastra
1901–1925
1926–1950
1951–1975
1976–2000
2001–kini
  • {{Nobel Sastra}}
  • {{Nobel Fisika}}
  • {{Nobel Fisiologi atau Kedokteran}}
  • {{Nobel Kimia}}
  • {{Nobel Ekonomi}}
  • {{Nobel Perdamaian}}
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • The ICCU id CFIV043484 is not valid.
  • Amerika Serikat
  • Latvia
  • Jepang
  • Republik Ceko
  • Australia
  • Yunani
  • Israel
  • Korea
  • Kroasia
  • Belanda
  • Polandia
  • Swedia
  • Vatikan
Basis data ilmiah
  • CiNii (Jepang)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • MusicBrainz artist
  • RERO (Swiss)
    • 1
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1